Pembiayaan Modal Ventura Syari'ah di Indonesia

Skripsi hukum Islam
Disusun oleh: R. Prasetyo Wibowo 
Program Sarjana Universitas Airlangga
Fakultas Hukum 
Program Studi Ilmu Hukum 

Intisari:

Pembiayaan Modal Ventura Syari'ah adalah Penyertaan modal dari perusahaan modal ventura syari'ah kepada pasangan usahanya dengan akad sesuai syari'ah. Selain penyertaan dalam bentuk modal, perusahaan modal ventura syariah juga memiliki wewenang untuk melakukan manajemen / tugas pembantuan di perusahaan pasangan usahanya.

Skripsi Hukum Indonesia - Headline Animator